15 BUM Desa di Indonesia telah Berhasil Ekspor

15 BUM Desa di Indonesia telah Berhasil Ekspor
SHARE

PRABANGKARANEWS.COM || Setidaknya terdapat 15 BUM Desa di Indonesia yang telah berhasil ekspor, namun BUM Desa di Jawa Timur sendiri menurutnya, belum ada yang berhasil menembus pasar ekspor.

Mendes PDTT, Abdul Halim Iskandar  @halimiskandarnu menantang seluruh Badan Usaha Milik Desa (BUM Desa) dan BUM Desa Bersama se-Jawa Timur untuk menembus pasar ekspor. Hal ini menyusul prestasi atas keberhasilan Jawa Timur dalam mengentaskan desa tertinggal dan desa sangat tertinggal di daerahnya.

“BUM Desa di Jawa Timur memiliki kapasitas untuk menjual komoditas unggulannya ke pasar internasional” ujarnya usai memberikan penghargaan percepatan pembangunan desa tahun 2021 kepada Gubernur Jawa Timur, Wali Kota Batu, dan 29 Bupati se-Jawa Timur di Gedung Grahadi Surabaya, Rabu (29/12/2021), dikutip dari kemendespdtt. (*)

Baca Juga  Raja Maroko Kirim Bantuan Kemanusiaan Darurat ke Lebanon